10 TEMPAT PALING TERCEMAR DI DUNIA

MAZ HONK | Halo gaeesss , balik lagi nih sama gue di blog MAZ HONK , Nah pada kesempatan kali ini admin MAZ HONK akan memberikan sebuah informasi tentang 10 TEMPAT PALING TERCEMAR DI DUNIA untuk itu silahkan anda baca dengan baik yaa gaess , mudah-mudahan isi postingan dari kategori Internasional yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

10 TEMPAT PALING TERCEMAR DI DUNIA

Baca juga


10 TEMPAT PALING TERCEMAR DI DUNIA

BRITA10 | The Environmental non-Profit blacksmith Institute telah menerbitkan tempat paling tercemar di dunia dan sebagian besar ditemukan di negara-negara berkembang termasuk kota industri, pusat pengelolaan limbah elektronik dan kota pertambangan yang diantaranya adalah kota Chernobyl, Ukraina, tempat terjadinya bencana nuklir terburuk di dunia yang terjadi pada tahun 1986 dimana tempat ini melepaskan radiasi 100 kali lebih banyak daripada bom atom yang dijatuhkan di kota Hiroshima dan Nagasaki, Jepang pada tahun 1945.

Selain kota Chernobyl, berikut 10 tempat paling tercemar di dunia yang dapat Anda ketahui

10. Agbogbloshie, Ghana


TEMPAT PALING TERCEMAR DI DUNIA

Orang-orang di kota Agbogbloshie, Ghana banyak membakar kabel dan barang elektronik lainnya untuk mendapatkan tembaga dan bahan berharga lainnya. Tetapi proses yang dilakukan mengeluarkan asap beracun di tempat pembuangan sampah disekitar kota.

Baca Juga : 10 Tempat Paling Berhantu di India

9. Norilsk, Rusia


TEMPAT PALING TERCEMAR DI DUNIA

Setiap tahunnya orang-orang di kota Norilsk, Rusia masing-masing menghasilkan 500 ton tembaga dan nikel oksida serta 2 juta ton sulfur dioksida ke udara kota Norilsk sehingga kota ini menjadi salah satu tempat paling tercemar di dunia.

8. Niger River Delta, Nigeria


TEMPAT PALING TERCEMAR DI DUNIA

Ekstraksi minyak di Delta Sungai Niger telah mengakibatkan ribuan tumpahan dan kontaminasi air dalam tanah.

7. Matanza Riachuelo, Argentina


TEMPAT PALING TERCEMAR DI DUNIA

Tempat paling tercemar di dunia selanjutnya adalah DAS Matanza Riachuelo di Argentina akibat pembuangan limbah kimia seperti seng, timah, tembaga, nikel dan kromium.

6. Sumgayit, Azerbaijan


TEMPAT PALING TERCEMAR DI DUNIA

Sebagai pusat industri utama Azerbaijan, Sumgayit telah melepaskan 70.000 ton sampai 120.000 ton emisi berbahaya setiap tahunnya. Sampai-sampah yang dibuang ditempat ini merupakan lumpur yang terkontaminasi dengan berbagai limbah berbahaya hingga menyebabkan berbagai masalah menginggapi penduduk setempat seperti persentasi bayi yang lahir prematur hingga cacat genetik yang cukup tinggi.

5. Kabwe, Zambia


TEMPAT PALING TERCEMAR DI DUNIA

Pada tahun 2006, Kadar timbal dalam darah anak-anak di Kabwe, Zambia, melebihi kadar darah yang disarankan lima hingga sepuluh kali lipat. Di kota ini banyak anak-nak terlihat sedang menggali timbunan timah.

Baca Juga : 10 Negara Dengan Kejahatan Pemerkosaan Tertinggi Di Dunia

4. Hazaribagh, Bangladesh


TEMPAT PALING TERCEMAR DI DUNIA

Lebih dari 95 % dari 270 penyamakan kulit dapat ditemukan di kota Hazaribagh, Bangladesh akibat bahan kimia seperti kromium heksavalen karsinogen yang dikenal memasuki pasokan air dari fasilitas pemrosesan kulit.

3. Dzerzhinsk, Rusia


TEMPAT PALING TERCEMAR DI DUNIA

Guinness Book of World Record menyatakan bahwa kota Hazaribagh di Rusia sebagai tempat paling tercemar di dunia secara kimia karena hingga berakhirnya Perang Dingin, Kota Dzerzhinsk adalah salah satu kota tempat produksi utama Rusia untuk membuat senjata kimia. 

Di kota ini antara tahun 1930 hingga 1998, hampir 300.000 ton limbah kimia telah dibuang dengan cara tidak benar di wilayah ini.  

2. Linfen, Cina

TEMPAT PALING TERCEMAR DI DUNIA

Linfen adalah salah satu kota paling tercemar di dunia. Terletak di Provinsi Shaanxi di Cina, Kota ini tercatat memiliki kualitas udara paling buruk di Cina yang salah satunya diakibatkan industri batubara yang cukup besar di Cina. 

1. Chernobyl, Ukraina


TEMPAT PALING TERCEMAR DI DUNIA

Tempat paling tercemar di dunia selanjutnya adalah Chernobyl di Ukraina. Tempat  menjadi tempat yang paling tercemar di dunia karena adanya bencana nuklir paling buruk dalam sejarah dunia. Bencana nuklir yang terjadi pada 26 April 1986 ini melepaskan radiasi nuklir 100 kali lebih banyak dari bom atom yang dijatuhkan sekutu di kota Nagasaki dan Hirosima, Jepang saat terjadinya Perang Dunia II. Akibatnya wilayah ini tidak dapat dihuni oleh manusia hingga radius 30 km. 

Baca Juga : 10 Suku Terbesar Di Indonesia

 
  
Editor : Mahessa Rey
Sumber : LiveScience.com
 


Terimakasih telah membaca informasi di blog MAZ HONK

Demikian postingan 10 TEMPAT PALING TERCEMAR DI DUNIA kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan lainnya yaa gaeeessss.

Anda sekarang membaca artikel 10 TEMPAT PALING TERCEMAR DI DUNIA dengan alamat link https://mazhonk.blogspot.com/2019/09/10-tempat-paling-tercemar-di-dunia.html silahkan bagikan ke teman teman kalian semua ya agar bermanfaat untuk semuanya , Terima kasih